Beberapa potret yang tertangkap di mata saya melalui kamera Handphone :)
Monday, 24 October 2022
Taksim Square
Taksim Square. Salah satu pusat berbelanja di Istanbul yang tidak pernah sepi 24 jam. Tidak hanya pusat berbelanja namun banyaknya kuliner membuat tempat ini tidak pernah sepi. tempat ini berada di Istiqlal Street. Istanbul, Turkey. (Foto: Graciela)
No comments:
Post a Comment